[FOTO] – Usir Jenuh Anak Pengungsi Semeru Lewat Ceria Badut

Usir Jenuh Anak Pengungsi Semeru Lewat Ceria Badut
Usir Jenuh Anak Pengungsi Semeru Lewat Ceria Badut

PurnaWarta – Anak-anak pengungsi erupsi Gunung Semeru saat ini masih harus tinggal di pungungsian. Tercatata ada 6.000 lebih pengungsi akibat erupsi gunung api tertinggi di Jawa itu. REUTERS/Willy Kurniawan REFILE- QUALITY REPEAT

Tinggal di pengungsian tentu bukan hal mudah bagi anak-anak yang terbiasa nyaman tinggal di rumah. Komunitas badut memberikan hiburan bagi anak-anak pengungsi ini. REUTERS/Willy Kurniawan REFILE- QUALITY REPEAT

Komunitas Aku Badut Indonesia (ABI) bergerak memberikan hiburan bagi anak-anak pengungsi erupsi Gunung Semeru di pos pengungsian Penanggal, Candipuro. REUTERS/Willy Kurniawan

Pendiri Aku Badut Indonesia, Dedy Rachmanto, bercengkrama dengan rekannya sesama badut Sumantri dan Soly Fardol usai menghibur anak-anak pengungsi erupsi Semeru. REUTERS/Willy Kurniawan

Dedy Rachmanto memberi salam pada anak-anak pengungsi Semeru setelah menghibur mereka di Penanggal, Candipuro. REUTERS/Willy Kurniawan REFILE- QUALITY REPEAT

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *