HomeMediaFoto - Palestina Temukan Rumah Mewah Berusia 1.200 Tahun di Gurun

[FOTO] – Palestina Temukan Rumah Mewah Berusia 1.200 Tahun di Gurun

Palestina Temukan Rumah Mewah Berusia 1.200 Tahun di Gurun
Palestina Temukan Rumah Mewah Berusia 1.200 Tahun di Gurun

PurnaWarta – Sejumlah arkeolog asal Palestina mengungkap rumah mewah 1200 tahun yang terletak di Bedouin, sebelah selatan gurun Negev. Mansion itu diduga berasal dari periode awal Islam di abad 8 dan 9. (Photo by MENAHEM KAHANA / AFP)

Para arkeolog yang terlibat dalam ekskavasi ini mengaku terkesan dengan sejumlah barang yang ditemukan di sana. Menurut mereka, hal itu menjadi bukti kekayaaan pemilik mansion tersebut di masa lalu. (Photo by MENAHEM KAHANA / AFP)

Penguasa muslim diduga menguasai daerah tempat mansion ini berlokasi pada abad ke-7 Para arkeolog pun berasumsi pemilik mansion tersebut merupakan pejabat setempat (Photo by MENAHEM KAHANA / AFP)

Mansion tersebut sendiri terletak di dekat sebuah masjid yang juga diduga berasal dari abad ke-7 (Photo by MENAHEM KAHANA / AFP)

Para arkeolog pun berencana membuka situs mansion tersebut untuk publik pada Kamis (24/8) waktu setempat. (Photo by MENAHEM KAHANA / AFP)

Must Read

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here