HomeMediaFoto - Desa Tua Spanyol Muncul Kembali Saat Bendungan Mengering

[FOTO] – Desa Tua Spanyol Muncul Kembali Saat Bendungan Mengering

Desa Tua Spanyol Muncul Kembali Saat Bendungan Mengering
Desa Tua Spanyol Muncul Kembali Saat Bendungan Mengering

PurnaWarta – Desa ‘hantu’ muncul ketika air di dalam bendungan di perbatasan Spanyol dan Portugal nyaris mengering. Desa ‘hantu’ muncul ketika air di dalam bendungan di perbatasan Spanyol dan Portugal nyaris mengering. (REUTERS/Miguel Vidal)

Ketika volume di bendungan hanya 15 persen dari kapasitasnya, desa bernama Aceredo di wilayah Galicia, Spanyol yang ditenggelamkan untuk menciptakan bendungan Alto Lindoso, terlihat lagi. (REUTERS/Miguel Vidal)

Aceredo adalah desa kuno yang dibanjiri air dari sungai Limia pada 1990-an setelah pembangunan waduk Alto selesai. Maria del Carmen Yanes, walikota dewan Lobios yang menaungi Acerredo, menyalahkan kondisi kurang hujan dalam beberapa tahun terakhir, terutama pada Januari. (REUTERS/Miguel Vidal)

Lokasi itu kini menarik perhatian turis yang mendapatkan pengelaman berada di berlumpur lalu melihat-lihat pemandangan seperti bangunan beratap runtuh, batu dan kayu berserakan, bahkan tempat air mancur untuk minum yang masih mengeluarkan air dari pipa berkarat. (REUTERS/Miguel Vidal)

Must Read

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here