PurnaWarta – Para ilmuwan Israel menemukan fosil gading gaah berukuran 2,5 meter di Kibbutz Revadim, sebelah selatan Israel. (Photo by MENAHEM KAHANA / AFP)
Para ilmuwan yang terdiri dari arkeolog, paleontolog, dan konservator itu menduga fosil tersebut merupakan milik gajah purba dengan nama latin Palaeoloxodon Antiquus. (Photo by MENAHEM KAHANA / AFP)
Para ahli memprediksi gajah purba itu memiliki ukuran 2,5 meter dengan berat 150 kg. Ahli biologi, Eitan Mor adalah orang yang pertama kali menemukan fosil tersebut. (Photo by MENAHEM KAHANA / AFP)
Gajah purba itu diprediksi punah sekitar 400 ribu tahun lalu. Saat masih hidup, ia kerap menjadi hewan yang diburu para manusia. (Photo by MENAHEM KAHANA / AFP)
Para ahli menduga demikian setelah menemukan fosil alat-alat yang diduga untuk memotong daging dan memisahkan kulit binatang. Selain untuk makanan, para ahli juga menduga perburuan gajah ketika itu juga memiliki fungsi sosial. (Photo by MENAHEM KAHANA / AFP)