[FOTO] – Jerman Buat Taman Rekreasi di Bangunan Bekas Reaktor Nuklir

Jerman Buat Taman Rekreasi di Bangunan Bekas Reaktor Nuklir
Jerman Buat Taman Rekreasi di Bangunan Bekas Reaktor Nuklir

PurnaWarta – Sebuah bangunan yang semula akan difungsikan sebagai reaktor nuklir tapi terbengkalai, kini sudah memiliki jiwa dan identitas baru. (Photo by Ina)

Bangkai calon reaktor nuklir yang berada di Kalkar kini dikenal sebagai Wunderland, sebuah taman rekreasi di dekat perbatasan Jerman dan Belanda.

Namun saat pembangunan berjalan mulus dan siap digunakan pada dekade ’90-an, reaktor tak jadi ini batal digunakan.

Alasannya kala itu, bertepatan dengan kecelakaan parah reaktor Cernobyl dan sejumlah konflik politik antara negara pendiri reaktor ini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *